Diantara keaneka ragaman camilan, Keripik tempe adalah
makanan camilan yang asli dari Malang yang telah dikenal oleh
banyak pelanggan produk tempe dari Malang sendiri memang
memiliki rasa yang berbeda dari produk tempe lainnya. Untuk
mendapatkan Tempe kedelai yang berkwalitas menjadi Keripik
Tempe yang enak, renyah sebenarnya mudah, karena banyak
orang yang menggemari Keripik tempe tersebut dan ingin
membuatnya sendiri namun belum ada yang tahu, apa rahasia
kerenyahan serta bagaimana cara membuatnya yang benar
agar hasilnya memuaskan. Dengan rasa gurih serta renyah
sehingga orang yang nyemil akan enggan untuk berhenti.
Tempe kedelai sebenarnya dapat diolah menjadi berbagai
makanan, kita dapat mengolahnya menjadi makanan gorengan,
Tempe bacem, Berkedel, Sambal goreng, Mendoan dll.